Perforator adalah sebuah alat yang berfungsi untuk melubangi kertas berbentuk Huruf. Angka, Symbol atau kombinasi dari ketiganya. Instansi Pemerintah maupun Swasta membutuhkan alat ini sehingga Dokumen penting lebih aman dan terlindungi dari Pemalsuan. Berikut ini adalah rekomendasi perforator terbaik yang bisa jadi pilihan Anda :

PERNUMA PERFOSTAR-E

PERNUMA Model PERFOSTAR-E adalah mesin perforasi elektrik yang sangat kuat untuk digunakan, Jika jumlah kertas yang dimasukkan lebih banyak dan tidak sesuai dengan kapasitas mesin yang ditentukan, mesin akan secara otomatis kembali ke posisi semula. Dengan demikian, kertas yang akan dilubangi terhindar dari tersangkut di mesin. Dalam satu proses perforasi, Anda dapat menandai 25 – 30 lembar kertas 70 g/m2 dengan kombinasi hingga 10 Huruf atau Angka. Perforasi dioperasikan dengan menekan tombol pada sisi mesin.

PERNUMA PERFOSET-E

PERNUMA PERFOSET-E adalah Perforator elektrik yang dirancang untuk kegiatan tinggi dalam memperforasi. Mesin ini memiliki 18 slide angka ganda untuk melubangi Tanggal 6 Digit. Selain tanggal, sejumlah Huruf atau Angka dapat diubah dan dapat melubangi dalam satu baris. Selain itu, Huruf/Text dapat dipasang di atas atau dibawah Tanggal tersebut.

Mesin Perforator ini dilengkapi dengan pengukur samping dan belakang yang dapat disesuaikan untuk memungkinkan posisi kertas yang lebih tepat.

PERNUMA OFFICE

PERNUMA OFFICE merupakan mesin Perforator Electric tersedia sebagai mesin perforasi Angka untuk Tanggal dan Penomoran yang dilengkapi dengan 6 roda dalam versi standarnya, masing-masing roda berisi angka 0 – 9 dan Blank. Perforasi dioperasikan dengan menekan Tombol disisi mesin. Dalam versi standarnya, mesin ini dilengkapi dengan pengukur samping dan belakang yang dapat disesuaikan sehingga perforasi muncul terus-menerus pada posisi yang sama, kapasitas dalam satu operasi adalah 20 lembar kertas ukuran 70 gr.

VIPER 112 ELECTRIC PERFORATOR

VIPER 112 tersedia untuk keperluan Penandaan/Marking dokumen dengan karakter HURUF, ANGKA, SYMBOL atau kombinasi dari ketiganya. Untuk Penandaan/Marking Angka perforator ini dapat dilengkapi Ring (wheel) untuk Penomoran atau Penanggalan dan masing masing Ring (wheel) memiliki Angka 0–9 serta dapat ditambahkan TEXT/HURUF bersifat tetap/patent yang diposisikan diatas atau dibawahnya sesuai kebutuhan. Standar perforasi mencapai 20 lembar kertas 70 gr.

Keunggulan VIPER 112 Electric Perforator yaitu :

  • Line Marking tersedia 1 s/d 3 baris dengan Kapasitas standar perforasi 20 lembar kertas 70gr. (Banyaknya jumlah karakteristik Tulisan dapat mengurangi kapasitas standar).
  • Kecepatan mesin mampu memperforasi sebanyak 72.000 lembar kertas/jam.
  • Portabel Machine (Mesin mudah dipindahkan dari satu lokasi ke lokasi lainnya).
  • Hemat Listrik dibanding perforator lainnya.
  • Aman digunakan karena bagian yang bergerak benar-benar terisolasi dari operator.
  • Rangkaian Die Block mudah dilepas serta memungkinkan untuk perbaikan yang lebih cepat.
Open chatKirim Pesan
Salam Sukses, Kami Segera Memberi Harga Terbaik Dalam Bulan Ini, Silakan Lanjut Chat Untuk Info Lebih Lanjut.